Viva Sumsel

 Breaking News
  • Wasit Badut Untungkan Timnas U-23 Qatar VIVA SUMSEL.COM, DOHA  – Kepemimpinan Wasit saat Timna Indonesia U 23 kalah dari Qatar membuka mata pecinta sepak bola. Apakah itu sebabnya Qatar hanya jadi badut saat lawan negara luar Asia?...
  • Siomay Jadi Pangsit Terbaik Dunia 2024 Versi Taste Atlas VIVA SUMSEL.COM – Siomay menduduki peringkat pertama dalam daftar “Top 100 Dumplings in The World” (Top 100 Pangsit di Dunia) versi platform katalog makanan dan minuman di dunia, Taste Atlas....
  • Asyik Berenang, Bocah 5 Tahun Hanyut di Sungai Kikim VIVA SUMSEL.COM, LAHAT– Afifah (5) bocah perempuan warga Desa sukarame Kecamatan Kikim barat Kabupaten Lahat, hanyut dan tenggelam terbawa derasnya arus sungai kikim pada Minggu (14/04/2024) Kepala Kantor Basarnas Palembang...
  • HIKKMA OI Dukung Penuh RD dan MY Maju Pilkada 2024 VIVA SUMSEL.COM, PALEMBANG – Dalam sebuah acara Halal Bi Halal yang diadakan oleh Himpunan Keluarga Kecamatan Muara Kuang Ogan Ilir (HIKKMA OI) di Auditorium Balaputra Dewa, Palembang pada Minggu (14/4/2024),...
  • Lifter Putri Nurul Akmal Raih Tiket Olimpiade 2024 Paris VIVA SUMSEL.COM, JAKARTA – Lifter putri Indonesia Nurul Akmal lolos ke Olimpiade 2024 Paris melalui kuota realokasi. Kepastian Nurul Akmal lolos ke Olimpade Paris yang digelar pada 26 Juli hingga...

Launching Skuad Laskar Wong Kito

Launching Skuad Laskar Wong Kito
April 04
20:22 2017

VIVA SUMSEL.COM, Palembang – Skuad Sriwjaya FC musim 2017 resmi diperkenalkan kepada publik, launching skuad laskar wong kito dalam mengarungi liga 1 2017 dilangsungkan di Palembang Icon Mall berbarengan dengan launching jersey baru.

27 pemain hadir ditengah-tengah masyarakat maupun supporter Sriwijaya FC, Selasa, (4/3), tampak pula pelatih anyar Sriwijaya FC asal Brazil Osvaldo Lessa juga turut mendampingi anak asuhnya.

Presiden Sriwijaya FC, Dodi Reza Alex mengatakan manajemen tetap mentargetkan juara pada musim ini, bahkan putra Gubernur Alex Noerdin inimenyampikan bahwa manejemen masih ingin merekrut pemain lagi dikarenakan, skuad masih butuh penyempurnaan.

“Kita masih ingin merekrut pemain lagi, peluang itu masih terbuka hingga batas akhir penutupan bursa transfer pemain,” ujar Dodi.

Menyikapi persaingan pada liga yang akan bergulir pada 15 april mendatang, Dodi mengatakan tahun ini peraingan sudah semakin ketat dimana hampir semua peserta liga 1 memiliki kekuatan yang merata, bahkan beberapa klub ada yang diperkuat marque player namun justru itu tantangan Sriwiajay FC untuk bekerja lebih keras lagi menghadirkan tropi kasta tertinggi liga Indonesia ke bumi sriwijaya.

“Manajemen berharap dukungan penuh tetap diberikan supporter Sriwijaya FC kepada tim ini, musim ini dukungan juga datang dari beberapa sponsor  antara lain dengan Bank SumselBabel, PT TEL, Toramoka dan Calci. (anz)

 



About Author

redaksi Viva Sumsel

redaksi Viva Sumsel

Related Articles

0 Comments

No Comments Yet!

There are no comments at the moment, do you want to add one?

Write a comment

Only registered users can comment.

Email Subcribers

Loading

MEDIA PATHNER

Banner Partnership

BANNER PARTNERSHIP

Idul fitri 1445 h

Kalender

April 2017
S S R K J S M
« Mar   Mei »
 12
3456789
10111213141516
17181920212223
24252627282930

Banner PARTNERSHIP

Karir Pad Widget