Viva Sumsel

 Breaking News
  • Kloter Pertama Embarkasi Palembang Berangkat 12 Mei 2024 VIVA SUMSEL.COM, PALEMBANG – Embarkasi Palembang tahun ini akan memberangkatkan 8.506 jemaah haji. Kloter pertama akan masuk asrama haji pada 11 Mei 2024 dan diberangkatkan menuju Madinah pada keesokan harinya...
  • Indosat dan Mastercard Umumkan Kemitraan Cybersecurity Center of Excellence VIVA SUMSEL.COM, JAKARTA – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat or IOH) dan Mastercard hari ini menandatangani nota kesepahaman (MoU) untuk berkolaborasi dalam menjaga ekonomi digital Indonesia melalui peresmian Indosat-Mastercard Cybersecurity Center...
  • Tren Positif, Timnas Indonesia U-23 Gebuk Australia 1-0 VIVA SUMSEL.COM, DOHA – Indonesia meraih kemenangan pertamanya di Piala Asia U 23 2013 Garuda Muda membungkam Australia 1-0 lewat gol Komang Teguh. Indonesia menghadapi Australia di Abdullah bin Khalifa...
  • Polda Sumsel Musnahkan Ribuan Gram Sabu dan 183 Butir Ekstasi VIVA SUMSEL.COM, PALEMBANG – Direktorat reserse narkoba Polda Sumater Selatan musnahkan barang bukti narkoba hasil ungkap kasus sebelum lebaran. Narkoba yang dimusnakan dari delapan laporan polisi dengan 13 tersangka ungkap...
  • PPDB Harus Jauh dari Pungli VIVA SUMSEL.COM, PALEMBANG – Kepala Dinas pendidikan Provinsi Sumatera Selatan H. Teddy Meilwansyah, S.STP, M.M., M.Pd. melalui PLH Drs H Sutoko MSi., mengatakan mengenai substansi PPDB serta dasar hukum yang...

MIN 3 Muara Enim Laksanakan PTS Tahun Ajaran 2019/2020

MIN 3 Muara Enim Laksanakan PTS Tahun Ajaran 2019/2020
Oktober 21
13:50 2019

VIVA SUMSEL.COM, Muara Enim – MIN 3 Muara Enim menggelar Penilaian Tengah Semester ( PTS) tahun ajaran 2019/2020.PTS ini dilaksanakan enam hari, dimulai senin ( 21/10 ) dan berakhir ( 26/10 ) pukul 07.30 – 09.30 WIB, bertempat diruang kelas 1 s/d 6 . Mata pelajaran yang diujikan adalah Bahasa Indonesia, ,IPA, IPS, Aqidah, Fiqih,Al Qur’an Hadits,SKI, PKN, MTK, PJOK,SBK dan Mulok.

Adapun yang mengawas PTS ini adalah Adi Nizom , S.Pd.I., Sa’adi, S.Pd.I., Rahmad Sadli, S.Pd. Isa Arsela, Rini Ningsih, S.Pd.I,Neti Astuti, S.Pd.I, Suknawati, S.Pd.I, Yan Iparuddin, S.Pd.I, Nurul Eahmayanti, S.Pd.I, dan Azhari, S.Pd.I. Pada hari pertama ujian Senin (17/06), mata pelajaran yang diujikan Bahasa Indonesia dan Aqur’an Hadits.

Kepala MIN 3 Muara Enim Hj.Iin Parlina, S.Pd melalui ketua PTS Rini Ningsih,S.Pd.I mengatakan tujuan dilaksanakan penilaian ini adalah untuk mengukur kemampuan kemampuan siswa dalam proses pembelajaran selama ini,jadi kita tahu bagaimana perkebangan siswa siswa kita selama pembelajaran yang dilakukan tiga bulan terakhir ini

“Bukan hanya kemampuan pengetahuan /hafalan/ingatan dan efektif siswa yang dinilai, tetapi kemampuan psikomotor juga harus diukur, supaya kita bisa mengetahui tingkat keberhasilan siswa dalam proses pembelajaran dimadrasah selama tiga bulan terakhir ini,” kata Rini N ngsih, S.Pd.I selaku ketua panitia penilaian tengah semester ini.



About Author

redaksi Viva Sumsel

redaksi Viva Sumsel

Related Articles

0 Comments

No Comments Yet!

There are no comments at the moment, do you want to add one?

Write a comment

Only registered users can comment.

Email Subcribers

Loading

MEDIA PATHNER

Banner Partnership

BANNER PARTNERSHIP

Idul fitri 1445 h

Kalender

Banner PARTNERSHIP

Karir Pad Widget