Viva Sumsel

 Breaking News

Jelang Pilkada, Cabub Dan Cawabub NATHA Berziarah ke Makam Mantan Bupati

Jelang Pilkada, Cabub Dan Cawabub NATHA Berziarah ke Makam Mantan Bupati
Desember 20
22:11 2017

VIVA SUMSEL.COM, Muara Enim – Jelang kompetisi pemilukada 2018 mendatang pasangan calon bupati dan wakil bupati Muara Enim 2018-2023, H Nuru Aman SH dan Thamrin AZ SH (NATHA). Berziarah ke makam mantan bupati H Kalamudin Djinab di desa Lebak Budi Kecamatan Tanjung Agung. Rabu (20/12)

Dari pantauan Viva Sumsel.Com dilapangan NATHA berserta rombongan tiba dilokasi pukul 10.00 WIB. NATHA beserta rombongan Sebelum berziara kemakam Almarhum Kalamudin, terlebih dahulu melakukan  pembacaan surat yasin dan do’a bersama di Masjid Al Kalam, yang diikuti ratusan masyarakat dan tamu undangan lainnya.

Dalam sambutannya, Cabup H Nurul Aman SH mengatakan dirinya bersama M Thamrin AZ adalah sahabat dekat Almarhum Kalamudin Djinab semasa beliau menjabat Wakil Bupati dan Bupati Muara Enim dimasanya, dan selalu menjadi Tim Sukses bagi Almarhum Kalamudin.

”Saya bersama teman teman alhamdulillah sukses bisa mengantarkan kemenangan untuk Almarhum Kalamudin Djinab sebagai cawabup maupun cabup dimassanya” ujarnya

Tidak lupa H Nurul Aman SH juga meminta dukungan pada masyarakat Lebak Budi  pada pilkada 2018 mendatang.

“Saya mohon doa dan dukungannya, untuk dapat memimpin Muara Enim lima tahun kedepan, ” tutupnya.

Turut hadir dalam acara tersebut, Ketua DPRD Muara Enim, anggota DPRD dari praksi PPP dan PDIP, Camat Tanjung Agung, Kepala Desa Lebak Budi, Tokoh masyarakat, tokoh agama serta Masyarakat Lebak Budi. (Habibi)

 

About Author

redaksi Viva Sumsel

redaksi Viva Sumsel

Related Articles

0 Comments

No Comments Yet!

There are no comments at the moment, do you want to add one?

Write a comment

Only registered users can comment.

Email Subcribers

Loading

MEDIA PATHNER

BANNER PARTNERSHIP

Kalender

Desember 2017
S S R K J S M
« Nov   Jan »
 123
45678910
11121314151617
18192021222324
25262728293031

Banner PARTNERSHIP

Karir Pad Widget